Kalimagsu Pupuk Organik
#Grup produk P114384447
Spesifikasi
| Ingredient | Kalium, Magnesium, Sulfur |
|---|---|
| Size (g) | 1000 |
Pilih jenis produk yang diinginkan
| Nomor SKU | Model Number | Masa Persiapan Barang | Harga | Jumlah |
|---|---|---|---|---|
| Loading... | ||||
Informasi Produk
Deskripsi
Kalium (K) dan magnesium (Mg) merupakan mineral yang penting bagi tanaman karena berperan dalam berbagai proses, termasuk:
Fotosintesis: Kalium dan magnesium merupakan unsur yang dibutuhkan dalam jumlah besar untuk proses fotosintesis.
Biosintesis protein: Magnesium berperan dalam biosintesis protein fungsional.
Pembentukan klorofil: Magnesium merupakan inti utama molekul klorofil dalam jaringan tanaman.
Pengangkutan fotoasimilat: Kalium dan magnesium berperan penting dalam pengangkutan fotoasimilat jarak jauh.
Penyerapan nitrat: Magnesium dan kalium memengaruhi penyerapan, penggunaan, dan metabolisme nitrat oleh akar tanaman.
Fotosintesis: Kalium dan magnesium merupakan unsur yang dibutuhkan dalam jumlah besar untuk proses fotosintesis.
Biosintesis protein: Magnesium berperan dalam biosintesis protein fungsional.
Pembentukan klorofil: Magnesium merupakan inti utama molekul klorofil dalam jaringan tanaman.
Pengangkutan fotoasimilat: Kalium dan magnesium berperan penting dalam pengangkutan fotoasimilat jarak jauh.
Penyerapan nitrat: Magnesium dan kalium memengaruhi penyerapan, penggunaan, dan metabolisme nitrat oleh akar tanaman.
Fitur
Kalium Magnesium Sulfat (K2Mg2O12S3)- Berasal dari proses evaporasi dan floatasi air danau yang menghasilkan garam kalium magnesium sulfat alami sehingga dapat digunakan sebagai sumber hara utama di pertanian organik
- Kelarutan bahan 99% dan pH 7 (Netral) sehingga cocok untuk pemupukan tabur, pengocoran maupun fertigasi
- Penyedia nutrisi berimbang yang baik untuk tanaman budidaya
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas hasil panen (rasa dan warna buah/umbi)
Ulasan Produk
Tidak ada ulasan




















































































































































