Kalimagsu Pupuk Organik

Sebelum PPN:
Rp55.900
Spesifikasi
IngredientKalium, Magnesium, Sulfur
Size (g)1000

Pilih jenis produk yang diinginkan

Nomor SKU Model Number Masa Persiapan Barang Harga Jumlah
Loading...
ask-button

Apakah produk dengan spesifikasi yang Anda inginkan belum tersedia? Hubungi tim Layanan Pelanggan kami di sini

Informasi Produk

Deskripsi
Kalium (K) dan magnesium (Mg) merupakan mineral yang penting bagi tanaman karena berperan dalam berbagai proses, termasuk:
Fotosintesis: Kalium dan magnesium merupakan unsur yang dibutuhkan dalam jumlah besar untuk proses fotosintesis.
Biosintesis protein: Magnesium berperan dalam biosintesis protein fungsional.
Pembentukan klorofil: Magnesium merupakan inti utama molekul klorofil dalam jaringan tanaman.
Pengangkutan fotoasimilat: Kalium dan magnesium berperan penting dalam pengangkutan fotoasimilat jarak jauh.
Penyerapan nitrat: Magnesium dan kalium memengaruhi penyerapan, penggunaan, dan metabolisme nitrat oleh akar tanaman.
Fitur
Kalium Magnesium Sulfat (K2Mg2O12S3)
- Berasal dari proses evaporasi dan floatasi air danau yang menghasilkan garam kalium magnesium sulfat alami sehingga dapat digunakan sebagai sumber hara utama di pertanian organik
- Kelarutan bahan 99% dan pH 7 (Netral) sehingga cocok untuk pemupukan tabur, pengocoran maupun fertigasi
- Penyedia nutrisi berimbang yang baik untuk tanaman budidaya
- Meningkatkan kuantitas dan kualitas hasil panen (rasa dan warna buah/umbi)

Ulasan Produk

Tidak ada ulasan